Review Mengenai Harga dan Spesifikasi Samsung Ace 3 Terbaru


Anda tentunya sangat mengenal brand Smartphone bernama Samsung, brand ini dapat dimasukkan dalam jajaran brand Smartphone paling laris di Indonesia. Smartphone Samsung tidak dapat dipungkiri telah berhasil mencuri perhatian pasar sejak kemunculan versi pertamanya dan kemudian diiringi dengan kemunculan versi lain. Harga dan spesifikasi Samsung Ace 3 terbaru akan menjadi fokus utama yang akan direview saat ini. Sebelum berbicara lebih lanjut mengenai salah satu versi terbaik Smartphone Samsung ini, mari sedikit mengulas mengenai Asal Samsung sejenak. Samsung merupakan nama perusahaan dan brand produk Smartphone yang centralnya berada di kota Seoul, Korea selatan. Perusahaan ini pertama kali memproduksi hadphone pada tahun 90’s tetapi tidak setenar produksinya di bidang Smartphone saat ini. 

Kembali berbicara mengenai harga dan spesifikasi Samsung Ace 3 terbaru, mungkin beberapa dari kalian telah ada yang memiliki Samsung Ace 3, baik yang membelinya di Indonesia atau di luar negeri. Smartphone yang satu ini dapat dikatakan sebagai salah satu keluaran atau produk Samsung terbaik yang pernah dirilis, Smartphone canggih ini langsung mendapatkan perhatian para pecinta gadget sejak bulan pertama kali Smartphone ini dirilis, juni 2013. Tidak lain dan tidak bukan, hal tersebut tentunya dikarenakan banyak faktor termasuk spesifikasi Samsung Ace 3 terbaru ini. Smartphone ini tampil elegan layar touchscreen yang cukup besar dengan dimensi 4 inchi dan dimensi resolusinya WVGA 480 x 800 pixel. Hal ini membuat anda akan lebih nyaman dalam melakukan browsing ataupun bermain game.

Sebagai tambahan mengenai spesifikasi layar dari Smartphone ini, layar Samsung Ace 3 memiliki densitas hingga 233ppi. Masih ada hal menarik lain terkait dengan harga dan spesifikasi Samsung Ace 3 terbaru yang perlu anda ketahui. Samsung Ace 3 ini seakan menjawab keinginan dari para kaum hawa yang hoby ber-sefie ria, Smartphone ini hadir dengan kualitas kamera hingga 5 MP dan dilengkapi dengan LED flash serta autofocus untuk bagian kamera utama, sedangkan untuk kamera bagian depannya adalah kamera VGA.

Untuk sistem operasi yang digunakan oleh Smartphone ini, Smartphone ini menggunakan OS yang sangat baik yaitu Google Android 4.2 (Jelly Bean). Sistem ini menunjang kinerja Smartphone ini hingga mencapai kinerja terbaiknya. Dan masih membahas sekitar detail harga dan spesifikasi Samsung Ace 3 terbaru sebagai poin utama, salah satu bagian terpenting dari spesifikasi sebuah Smartphone adalah memorinya. Memori yang digunakan untuk Samsung Ace 3 adalah memori 1 GB untuk RAM dan 4 GB untuk internal memorinya. Khusus untuk memori eksternalnya, Samsung Ace 3 memiliki micros SD memori berkapasitas 64 GB. Spesifikasi memori tersebut tentunya terbilang cukup baik untuk kelas Smartphone.


Smartphone bernama Samsung Ace 3 ini hadir eksklusif dalam 2 warna yang elagan yaitu hitam dan pitih, anda bisa memiliki satu diantaranya ataupun memiliki keduanya apabila anda mau. Seperti produk-produk Samsung sebelumnya, versi kali ini juga hadir dengan desain yang sangat stylish dan modern. Meskipun tidak di-support dengan dual sim, Smartphone yang satu ini terbilang cukup layak untuk anda miliki. Harga dari Samsung Ace 3 ini pun berada dalam range yang tidak terlalu mahal dan dapat terjangkau oleh kocek anda. Untuk harga terbaru dari produk ini, Samsung Ace 3 ini berada pada harga kisaran Rp. 1.950.000,00 dan Itulah harga dan spesifikasi Samsung Ace 3 terbaru.

Baca Juga Ulasan Terkait: